Harapan sebagai Pembuka



Harapan adalah salah satu prinsip spiritual yang dibutuhkan untuk menjaga dan mempertahankan pikiran dan jiwa.
“Harapan adalah sarapan yang baik, Tetapi makan malam yang buruk.”
– Francis Bacon

Mengapa dikatakan demikian..? Karena harapan kita dapat meberdayakan segala kemampuan dan yang terpenting adalah keinginan untuk mencapai harapan tersebut. Tidak berhenti berusaha meski apa yang diharapkan tidak dapat direngkuh, justru dengan ketidak mampuan tersebut akan diperoleh pelajaran untuk menjadi lebih baik. Namun akan menjadi makan malam yang buruk manakal kita hanya berangan-angan diatas angin tanpa berusaha mencapainya. Hanya terbuai pada harapan yang tinggi tanpa melakukan apapun, tentu ini merupakan hal yang buruk.


Semua barawal dari harapan.
Kita terlahir di dunia memang bukan atas pilihan kita, namun jalan hidup kitalah yang memilih. Selemah apa pun anda, yakinlah pasti ada jalan untuk mengatasi semuanya.
Yakin pada diri sendiri dan tetaplah berpegang pada jalan agama. Berusaha mencapai harapan dan tanpa mengesampingkan doa.
Next,,,apa pun itu, satu kata hal yang harus kita punya yaitu "Harapan".
jangan pernah berhenti berharap, meski awalnya terasa berat.


Tidak ada komentar

Harap tinggalkan komentar yang relevan ya teman-teman^^